Cara Membuat Widget Sejajar-Agar blog terlihat lebih rapi dan keren kali ini saya akan memposting tutorial blog mengenai widget. Semua orang pasti menginginkan agar blog / website-nya tampak rapi, yaitu salah satunya dengan meletakkan widget agar sejajar bersebelahan/berdampingan.
Ternyata, caranya sangat mudah lho rekan-rekan blogger, contohnya seperti ini :
Ternyata, caranya sangat mudah lho rekan-rekan blogger, contohnya seperti ini :
Untuk membuat seperti gambar berdampingan diatas, sobat hanya cukup menambahkan kode berikut ini :
<table><tr>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
</tr></table>
Keterangan :
* Ganti tulisan yang berwarna Merah dengan kode widget atau gambar yang kamu inginkan
Mudah bukan,..hehe. Demikian artikel yang berjudul Cara Membuat Widget Sejajar. Semoga bermanfaat N Happy Blogingg.
<table><tr>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
<td>Url Widget atau Gambar</td>
</tr></table>
Keterangan :
* Ganti tulisan yang berwarna Merah dengan kode widget atau gambar yang kamu inginkan
Mudah bukan,..hehe. Demikian artikel yang berjudul Cara Membuat Widget Sejajar. Semoga bermanfaat N Happy Blogingg.
1 comments:
Write commentsterima kasih banyak gan, ilmunya sangat bermanfaat untuk saya yang pemula
Reply* Jangan Meninggalkan Link Aktif
* Silahkan berkomentar dengan Kata Sopan Dan Ber-Etika.
* Terima kasih telah singgah di blog ini.
* Oke jangan pernah bosen singgah di sini :D
EmoticonEmoticon